Nama Shenina Cinnamon mungkin sudah tak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Kepopulerannya semakin melambung berkat kemampuan aktingnya yang memukau di berbagai film dan serial televisi. Baru-baru ini, aktris kelahiran 1999 ini juga mengejutkan publik setelah mengumumkan pernikahannya dengan Angga Yunanda.
. Selain bakat aktingnya, paras manis dan penampilan naturalnya dengan riasan minimalis juga kerap mencuri perhatian. Intip potretnya dengan gaya riasan minimalis di bawah ini!